Selasa, 16 Juni 2015

Kuis Praktikum Sistem Basis Data

 Kuis Sistem Basis Data mengkonversi database dari PostgreSQL ke DB Qwiksite


  1. Buka aplikasi ESF Database Migration Toolkit, pilihlah source PosgreSQL, dan pilihlah nama database yang akan di konversi
  2. Pilihlah destination MySQL, dan beri nama pada database tersebut
  3. Lalu checklist semua tabel yang ada didalam database perbankan untuk dikonversi

Selasa, 09 Juni 2015

ADVANCE SQL 2

ADVANCE SQL 2
A.    Tujuan
Mahasiswa mampu menggunakan select statements beserta options-nya untuk mencari, mengolah, dan menampilkan data yang ada di basis data sesuai dengan kebutuhannya.

B.    Dasar Teori

·         IN
Contoh:
SELECT* FROM rekening WHERE kode_cabang IN (‘BRUM’, ‘BRUL’);

·         NOT IN
Contoh:
SELECT* FROM rekening WHERE kode_cabang NOT IN (‘BRUS’, ‘BRUM’);

·         BETWEEN
Contoh:
SELECT* FROM rekening WHERE saldo BETWEEN 500000 AND 1000000;

·         NOT BETWEEN
Contoh:
SELECT* FROM rekening WHERE saldo NOT BETWEEN 500000 AND 1000000;

·         AGGREGATE FUNCTIONS
Fungsi-fungsi untuk aggregate:

·         MIN( )
 Digunakan untuk mencari nilai terkecil dari sekumpulan record.
Contoh:
SELECT MIN(saldo) FROM rekening;

·         MAX( )
Digunakan untuk mencari nilai terbesar dari sekumpulan record.
Contoh:
SELECT MAX(saldo) FROM rekening;

·         COUNT( )
Digunakan untuk menghitung banyaknya record.
Contoh:
SELECT COUNT(nama_nasabah) FROM nasabah;

·         SUM( )
Digunakan untuk menjumlahkan nilai-nilai dari sekumpulan record.
Contoh:
SELECT SUM(saldo) FROM rekening;

Selasa, 02 Juni 2015

ADVANCE SQL 1

MODUL 9
ADVANCE SQL 1

A.    TUJUAN
Mahasiswa mampu menggunakan select statement beserta options-nya untuk mencari, mengolah dan menampilkan data yang ada di basis data sesuai dengan kebutuhannya.

B.     LANDASAN TEORI
1.      IN
·         Contoh:
Ø  SELECT * FROM rekening WHERE kode_cabang IN (‘BRUM’, ‘BRUL’);
·         Perintah SQL di atas sama dengan:
Ø  SELECT * FROM rekening WHERE kode_cabang = ‘BRUM’ OR kode_cabang = ‘BRUL’);

2.      NOT IN
·         Contoh:
Ø  SELECT * FROM rekening WHERE kode_cabang NOT IN (‘BRUM’, ‘BRUL’);
·         Perintah SQL di atas sama dengan:
Ø  SELECT * FROM rekening WHERE kode_cabang <> ‘BRUM’ AND kode_cabang <> ‘BRUL’);
·         Nilai NULL tidak akan tampil dalam IN dan NOT IN.
·         Perhatikan perbedaan penggunaan OR dan AND dalam IN dan NOT IN.

3.      BETWEEN
·         Contoh:
Ø  SELECT * FROM rekening WHERE saldo BETWEEN 50000000 AND 1000000;
·         Perintah SQL di atas sama dengan:
Ø  SELECT * FROM rekening WHERE saldo >= 50000000 AND saldo <= 1000000;
·         Nilai yang pertama dalam BETWEEN harus lebih kecil dari nilai yang kedua.
·         Bisa untuk string.

Selasa, 26 Mei 2015

Penggunaan Select Statement 2

Modul 8
                                                      Penggunaan Select Steatment 2

1. Tujuan :
a.       Mahasiswa mampu menggunakan instruksi Create table dan options-nya menggunakan PostgreSQL untuk membuat tabel-tabel basis data sesuai kebutuhan.
b.      Mahasiswa mampu memasukkan records ke dalam tabel-tabel basis data.

2. Landasan teori :
SELECT STATEMENTS digunakan untuk menentukan atau memilih data yang akan ditampilkan ketika melakukan query terhadap basis data. Contoh SELECT :
·  Untuk melihat semua kolom dari suatu table
·  Untuk melihat kolom-kolom tertentu
·  Secara umum :
SELECT (nama kolom) FROM (nama tabel);

3. Langkah – langkah
1.      Menampilkan nama nasabah, nomor rekening, pin, dan saldo untuk semua rekening yang jumlah saldonya lebih dari 1.000.000 dan diurutkan berdasarkan nomor rekening


Minggu, 10 Mei 2015

PENGGUNAAN SELECT STATEMENT 1

PENGGUNAAN SELECT STATEMENT 1
   A.    Tujuan
1.   Mahasiswa mampu menggunakan instruksi Create table dan options-nya menggunakan PostgresSQL untuk membuat table – table basis data sesuai kebutuhan.
2.     Mahasiswa mampu memasukkan records ke dalam tabel – tabel basis data. 

   B.    LandasanTeori
SELECT STATEMENT digunakan untuk menentukan atau memilih data yang akan ditampilkan ketika melakukan query terhadap basis data. Struktur select statement terhadap basis data di postgre SQL adalah sebagai berikut :

SELECT[ALL] DISTINCT ON (expression [,…] ) ] ]
*expression [ ASoutput_name] [,…]
[FROM from_item[,…]]
[WHERE condition]
[GROUP BY expression [,..]]
[HAVING condition [,..]
[{UNION | INTERSECT EXCEPT }[ ALL ] select ]
[ORDER BY expression [ASC |DESC| USING operator ] [, . . .]]
[ FOR UPDATE [ OF tablename [, . .] ] ]
[LIMIT { count| ALL } ]
[OFFSET start]